Jumat, 03 Februari 2012

Gangguan Ginjal Bisa Dikenali Dari Wajah


Beberapa diagnosis mengatakan bhawa gangguan pada organ ginjal umumnya disebabkan seseorang terlalu lelah karena banyak bekerja, terlalu gelisah atau khawatir, kurang tidur, atau minum kopi terlalu banyak.

Gejala awal dapat anda diagnosis sendiri dengan melihat area ginjal atau jantung yang terletak di bawah mata berbentuk bulan setengah. Jadi pada area ini terlihat ada perubahan warna menjadi kebiru-biruan dan bengkak, maka ini suatu pertanda anda terlalu banyakk bekerja (lelah), kehilangan semangat, makan makanan beraneka ragam dan berlebihan yang menyebabkan ketidakseimbangan cairan dalam tubuh.
Selain itu, perhatikan juga telinga anda, jika telinga mengalami perubahan warna menjadi lebih merah dibandingkan warna kulit wajah, ini suatu pertanda anda terlalu lelah. Kondisi ini juga diperlihatkan oleh bagian pojok dalam mata yang terlihat cekung dan berwarna biru gelap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar